Dewan Penasehat, Pimpinan dan Staff
Pusat Pengajian Islam Universitas Nasional
Dewan Penasehat
Dr. H. Ramlan Siregar, M.Si
Ketua Yayasan Memajukan Ilmu dan Kebudayaan
Prof. Dr. Umar Basalim, DES
Penasehat Rektor Universitas Nasional
Dr. El Amry Bermawi Putera, MA
Rektor Universitas Nasional
Prof. Dr. Ernawati Sinaga,MS. Apt
Wakil Rektor Bidang Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat
Pimpinan dan Staff

Dr. Fachruddin M Mangunjaya, MSi
Ketua
Selain sebagai ketua, beliau adalah Fellow the Climate Reality Project (TCRP), organisasi gerakan penyadaran perubahan Iklim yang dipimpin oleh Al Gore (Wakil Presiden Amerika Serikat). Visiting Fellow Institute Kefahaman Islam Malaysia (IKIM) 2018-2019. Alumni Fakultas Biologi Universitas Nasional (S1), Master (S2) di Jurusan Biologi Konservasi MIPA UI, serta meraih gelar PhD (S3) di bidang Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan (PSL), Institut Pertanian Bogor (IPB). Menekuni usaha untuk menghubungkan kearifan agama (Islam) dengan gerakan konservasi alam dan lingkungan dan perubahan iklim.
Selain sebagai dosen di Sekolah Pasca Sarjana Universitas Nasional, beliau aktif mengikuti berbagai pertemuan dialog agama dan lingkungan di berbagai belahan dunia. Menulis lebih dari 27 buku buku terkait berbagai isu lingkungan hidup, publikasi di jurnal ilmiah dan juga menulis di media-media nasional dan internasional.
Selain sebagai dosen di Sekolah Pasca Sarjana Universitas Nasional, beliau aktif mengikuti berbagai pertemuan dialog agama dan lingkungan di berbagai belahan dunia. Menulis lebih dari 27 buku buku terkait berbagai isu lingkungan hidup, publikasi di jurnal ilmiah dan juga menulis di media-media nasional dan internasional.

Dr. Hendra Maujana Saragih, SIP, MSi.
Sekretaris
Selain sebagai sekretaris beliau adalah Dosen Hubungan Internasional di Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Nasional. Berlatar belakang pendidikan pesantren Modern Gontor, Ponorogo. PhD (S3) dari Universitas Pajajaran Bandung di bidang hubungan internasional tahun 2020. Beliau juga terlibat aktif sebagai peneliti baik pada instansi pemerintah, maupun swasta dan berbagai kegiatan terkait dengan peningkatan kapasitas ulama dalam implementasi program-program pendidikan yang dilakukan oleh PPI.
Beliau aktif mengikuti berbagai kegiatan akademis seperti seminar nasional dan internasional, menulis bebarapa jurnal dan publikasi ilmiah di terbitan dalam dan luar negeri.
Beliau aktif mengikuti berbagai kegiatan akademis seperti seminar nasional dan internasional, menulis bebarapa jurnal dan publikasi ilmiah di terbitan dalam dan luar negeri.
- Email:hendramaujana@gmail.com
Staff dan Peneliti

Edy Hendras Wahyono
Program Manager
Edy Hendras Wahyono adalah lulusan dari Fakultas Biologi Universitas Nasional. Beliau adalah seorang penulis buku, fasillitator dan praktisi yang memiliki pengalaman panjang di berbagai program lingkungan hidup di Iindonesia.
Edy Hendras juga dikenal sebagai penggagas dan manajer dari berbagai proyek dan program pendidikan lingkungan

Dra. Gugah Praharawati, MSi.M
Finance Manager/Senior Researcher
Selain berpengalaman sebagai finance and billing officer pada sebuah rumah sakit swasta di Jakarta. Alumni Fakultas Biologi (S1) Universitas Nasional dan Ekonomi Manajemen pada Sekolah Pasca Sarjana (S2) Universitas Nasional. Melanjutkan doktoral (S3) di Sekolah Pasca Sarjana IPB, bidang Konservasi Hutan Tropika. Aktif dalam kegiatan yang dilakukan oleh PPI terkait dengan lingkungan hidup dan air, sanitasi dan higiene. Aktif juga sebagai pelatih dan peneliti serta giat dalam jejaring Indonesia Women for Water Sanitation and Hygiene (IWWASH). Aktif dalam berbagai seminar nasional dan international serta menulis di beberapa jurnal Ilmiah.
- Email:pgugah@gmail.com

Taufik Mei Mulyana
Project Officer/ Researcher
Taufik meraih gelar Sarjana Biologi Konservasi dari Universitas Nasional di tahun 2011. Selama masa studinya dia aktif terlibat dalam organisasi kemahasiswaan seperti KSPL Chelonia dan senat mahasiswa. Sebagai seorang peneliti Taufik bertanggung jawab untuk mengelola kegiatan riset seperti survei dan penulisan laporan.
Taufik juga bertanggung jawab untuk mengelola event dan pelatihan untuk sosialisasi Fatwa MUI, menjadi hubungan dengan para ulama dan dai konservasi, dan pertemuan reguler dengan para pemangku kepentingan. Dia memiliki minat dalam penelitian terkait konservasi keanekaragamanhayati, perilaku mamalia besar serta perlindungan satwa.
Taufik juga bertanggung jawab untuk mengelola event dan pelatihan untuk sosialisasi Fatwa MUI, menjadi hubungan dengan para ulama dan dai konservasi, dan pertemuan reguler dengan para pemangku kepentingan. Dia memiliki minat dalam penelitian terkait konservasi keanekaragamanhayati, perilaku mamalia besar serta perlindungan satwa.

Yesi Maryam
Communication Officer
Taufik meraih gelar Sarjana Biologi Konservasi dari Universitas Nasional di tahun 2011. Selama masa studinya dia aktif terlibat dalam organisasi kemahasiswaan seperti KSPL Chelonia dan senat mahasiswa. Sebagai seorang peneliti Taufik bertanggung jawab untuk mengelola kegiatan riset seperti survei dan penulisan laporan.
Taufik juga bertanggung jawab untuk mengelola event dan pelatihan untuk sosialisasi Fatwa MUI, menjadi hubungan dengan para ulama dan dai konservasi, dan pertemuan reguler dengan para pemangku kepentingan. Dia memiliki minat dalam penelitian terkait konservasi keanekaragamanhayati, perilaku mamalia besar serta perlindungan satwa.
Taufik juga bertanggung jawab untuk mengelola event dan pelatihan untuk sosialisasi Fatwa MUI, menjadi hubungan dengan para ulama dan dai konservasi, dan pertemuan reguler dengan para pemangku kepentingan. Dia memiliki minat dalam penelitian terkait konservasi keanekaragamanhayati, perilaku mamalia besar serta perlindungan satwa.

Muhammad Zulham, SiP, MSi
Sekretariat
Muhammad Zulham adalah lulusan Jurusan Hubungan Internasional, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Nasional (S1) dan Universitas Pertahanan (Unman), S2. Beliau adalah seorang aktifis dan pernah menjadi Deputi di International Relations Students Association ( HIMAHI ), Universitas Nasional. Pada tahun 2018, beliu bekerja di Surveyor dan Reporter at PT. Poltracking Indonesia. Aktif berbahasa Arab dan Inggris.
Skripsinya bertajuk: Strategi Indonesia Menghadapi China dalam Mewujudkan Poros Maritim Dunia Tahun 2014 – 2017”
Skripsinya bertajuk: Strategi Indonesia Menghadapi China dalam Mewujudkan Poros Maritim Dunia Tahun 2014 – 2017”
- Email:mzulham712@gmail.com

Dr. Dian Wuri Astuti S.Si. M.Sc.
Research Fellow
Dr. Dian Wuri Astututi dosen di STIKES Guna Bangsa Yogyakarta. Dia menyelesaikan studi S3 Kimia di Fakultas MIPA di Universitas Gadjah Mada (UGM). Dr. Astuti memfokuskan penelitian di bidang lingkungan terkait tentang peranan material untuk kesehatan lingkungan yang berbasis zeolit. .

Dr. Alin Fithor, S.Kel, M.Ling
Research Fellow
Selain sebagai peneliti senior di Pusat Pengajian Islam, beliau adalah Dekan Fakultas Biologi Universitas Nasional ( periode I 2009-2013, II 2013-2017 dan III 2018-sekarang), banyak terlibat dalam bidang penelitian keanekaragaman hayati dan isu-isu lingkungan dan konservasi di Indonesia. Magister (S2) dari Institut Pertanian Bogor dan Drs (S1) dari Fakultas Biologi Universitas Nasional. Beliau pernah menjadi Kepala Lab. Zoologi, 1986-1990 dan aktif sebagai Sekretaris Umum Yayasan Titian Jakarta, 1998-2004.
Pernah pula menjadi Pembantu Dekan (Pudek) Bidang Kemahasiswaan Fabiona 2001-2005, Pudek Bid. Akademik Fabiona 2005-2009, Ketua Tim Evaluator proposal dosen Fak. Biologi UNAS 2006-2009, Sekretaris Pusat Pengkajian Lingkungan dan Konservasi Alam 2001-kini, Ketua Umum Yayasan Titian 2004-kini, Ketua Dewan Penyunting VIS VITALIS jurnal ilmiah biologi 2008-sekarang. Penelitian beliau terkait dengan fatwa MUI dan konservasi di Sumatera diterbitkan di Journal Indonesia Natural History.
Pernah pula menjadi Pembantu Dekan (Pudek) Bidang Kemahasiswaan Fabiona 2001-2005, Pudek Bid. Akademik Fabiona 2005-2009, Ketua Tim Evaluator proposal dosen Fak. Biologi UNAS 2006-2009, Sekretaris Pusat Pengkajian Lingkungan dan Konservasi Alam 2001-kini, Ketua Umum Yayasan Titian 2004-kini, Ketua Dewan Penyunting VIS VITALIS jurnal ilmiah biologi 2008-sekarang. Penelitian beliau terkait dengan fatwa MUI dan konservasi di Sumatera diterbitkan di Journal Indonesia Natural History.

Drs. Yeremiah R Tjamin,MSi
Senior Researcher
Selain sebagai dosen di Fakultas Biologi, beliau adalah independent consultang untuk beberapa perusahaan terkait dengan Analisis Dampak Lingkungan. Sedang menyelesaikan riset doktornya di bidang biomedis, di Universitas Indonesia. Terlibat aktif dalam kegiatan penelitian terutama dalam penyiapan instrumen, analisis statistik dan metodologi penelitian. Yeremiah adalah salah satu dosen senior yang banyak mengampu beberapa mata kuliah multidisiplin, antara lain bioinformatika, penelaran kritis, biologi komputasi dll.
- Email:yeremiahrt@gmail.com

Drs. Imran SL Tobing, MSi
Senior Researcher
Selain sebagai peneliti senior di Pusat Pengajian Islam, beliau adalah Dekan Fakultas Biologi Universitas Nasional ( periode I 2009-2013, II 2013-2017 dan III 2018-sekarang), banyak terlibat dalam bidang penelitian keanekaragaman hayati dan isu-isu lingkungan dan konservasi di Indonesia. Magister (S2) dari Institut Pertanian Bogor dan Drs (S1) dari Fakultas Biologi Universitas Nasional. Beliau pernah menjadi Kepala Lab. Zoologi, 1986-1990 dan aktif sebagai Sekretaris Umum Yayasan Titian Jakarta, 1998-2004.
Pernah pula menjadi Pembantu Dekan (Pudek) Bidang Kemahasiswaan Fabiona 2001-2005, Pudek Bid. Akademik Fabiona 2005-2009, Ketua Tim Evaluator proposal dosen Fak. Biologi UNAS 2006-2009, Sekretaris Pusat Pengkajian Lingkungan dan Konservasi Alam 2001-kini, Ketua Umum Yayasan Titian 2004-kini, Ketua Dewan Penyunting VIS VITALIS jurnal ilmiah biologi 2008-sekarang. Penelitian beliau terkait dengan fatwa MUI dan konservasi di Sumatera diterbitkan di Journal Indonesia Natural History.
Pernah pula menjadi Pembantu Dekan (Pudek) Bidang Kemahasiswaan Fabiona 2001-2005, Pudek Bid. Akademik Fabiona 2005-2009, Ketua Tim Evaluator proposal dosen Fak. Biologi UNAS 2006-2009, Sekretaris Pusat Pengkajian Lingkungan dan Konservasi Alam 2001-kini, Ketua Umum Yayasan Titian 2004-kini, Ketua Dewan Penyunting VIS VITALIS jurnal ilmiah biologi 2008-sekarang. Penelitian beliau terkait dengan fatwa MUI dan konservasi di Sumatera diterbitkan di Journal Indonesia Natural History.

Ajeng Rizki Rahmanillah, MSi
Research Associate
Memperoleh gelar magister di Faculty of Humanities, Jurusan Bahasa Arab, Universitas Indonesia. Lulus tahun 2013, pada jurusan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Indonesia. Selain peneliti di Pusat Pengajian Islam, juga sebagai staff pengajar di jurusan hubungan internasional Universitas Nasional.
Fokus studinya antara lain tentang Transnational Society, dan masalah globalisasi. Terlibat aktif berdama PPI dalam kegiatan penelitan kualitatif dan kuantitatif tentang penyadaran masyarakat Muslim terhadap sanitasi di daerah Karawang dan Depok, Jawa Barat, kerjasama PPI dengan Global One, UK.

Dr. Sufyati, HS. SE,. ME
Senior Researcher
Dr. Sufyati adalah Associate Professor (lector kepala) dan peneliti senior di Pusat Pengajian Islam, beliau adalah Anggota Ikatan Alumni Ekonomi Islam dan Anggota Masyarakat Ekonomi Syariah dan Tim Redaksi Jurnal HIMMAH – Jurnal Kajian Islam Kontemporer. Alumni Studi Manajemen - Konsentrasi Manajemen Keuangan -Universitas Nasional Jakarta (S1), S2 - Magister Manajemen- Konsentrasi Manajemen Keuangan -Universitas Satyagama Jakarta dan Doktor- Ekonomi Islam-SPS UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Aktif Anggota Assosiasi Dosen Indonesia dan mengajar pada Fakultas Ekonomi di Universitas Nasional. Belia aktif sebagai peneliti dan pembawa makalah di berbagai konferensi nasional dan internasional.
- Email:sufyati.yusuf@gmail.com